1 of 9

Oil Spill Combat Team (OSCT) terdiri dari 6 orang dan bertugas memasang Oil Boom SL 25 untuk meminimalisir minyak yang terbawa arus tiba di pesisir pantai.

Dua minggu sudah, tim Oil Spill Combat Team (OSCT) berjibaku memroteksi Pantai Sedari, Karawang, Jawa Barat.

Oil Spill Combat Team (OSCT) bekerja setiap hari untuk memasang Oil Boom sepanjang 300 meter di beberapa titik strategis.

Oil Spill Combat Team (OSCT) bekerja setiap hari untuk memasang Oil Boom sepanjang 300 meter di beberapa titik strategis.

Belasan orang yang terlibat dalam pembersihan Pantai Sedari, Karawang, mengantre untuk pemeriksaan kesehatan oleh Tim Medis Pertamina sebelum memulai pekerjaan. pembersihan pantai dari ceceran minyak mentah.

Belasan orang yang terlibat dalam pembersihan Pantai Sedari, Karawang, mengantre untuk pemeriksaan kesehatan oleh Tim Medis Pertamina sebelum memulai pekerjaan. pembersihan pantai dari ceceran minyak mentah.
Karawang, Petrominer – Dua minggu sudah, tim Oil Spill Combat Team (OSCT) berjibaku memroteksi Pantai Sedari, Karawang, Jawa Barat. Tim tersebut bertugas memasang Oil Boom SL 25 sepanjang 300 meter di beberapa titik untuk meminimalisir minyak yang terbawa arus tiba di pesisir pantai akibat insiden di Anjungan YY di Laut Jawa.
Sebelum memulai pekerjaan, para anggota tim dipemeriksa kesehatannya oleh Tim Medis Pertamina. Ini perlu dilakukan untuk memastikan kondisi badan dalam level yang sesuai dengan jenis pekerjaan yang dilakukan.